Selasa, 12 Februari 2013

[Delphi] STRUKTURED QUERY LANGUAGE II

MODUL 14 STRUKTURED QUERY LANGUAGE II

Pada bab sebelumnya kita sudah pelajari operasi sql dan aplikasinya dalam bahasa
pemograman Delphi, untuk selanjutnya kita akan mempelajari bagaimana memanipulasi
data lewat sql
Ada beberapa clausa sql untuk memanipulasi data diantaranya adalah :

1. Insert, digunakan untuk menambah data pada suatu table
Bentuk umum :
Insert into <table name> (colom1, colom2 …, colomn) Values (value colom1,
value colom1,… value colomn);

Contoh :
Insert into country (name, Capital,continent, area, population)
Value (“Indonesia”,”Jakarta”,”Asia”,5200000,190000000)
Sql diatas akan menambah data baru sesuai dengan valuenya ke table countri

2. Delete, digunakan untuk menghapus record, bisa berdasarkan kriteria tertentu atau
seluruh record pada table tersebut.
Bentuk umum :
Delete from <tablename> where <keriteria>

Contoh :
Delete from country where name=”Indonesia”
Sql diatas akan menghapus record pada table country dimana isi dari field name
nya sama dengan Indonesia

3. Update, digunakan untuk merubah atau mengganti nilai/isi dari field tertentu
berdasarkan kriteria tertentu.
Bentuk umum :
Update <table name> set <new value> where <kreteria>

 Contoh :
Update country set capital=”Bandung” where name=” Indonesia”
Perintah sql diatas akan merubah isi dari field cavital dengan bandung jika isi dari
field name sama dengan Indonesia

Untuk file lengkapnya silahkan download disini

Related Articel:

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews